produk perawatan kulit

Kebiasaan Mencuci Muka yang Salah, 5 Langkah yang Bisa Merusak Kulit

Mencuci muka mungkin terdengar seperti kebiasaan yang paling sederhana dan rutin yang kita lakukan setiap hari. Namun, tahukah sobat cakas, ada beberapa kebiasaan buruk dalam mencuci muka yang bisa justru merusak kulit? Kesalahan kecil yang kita lakukan tanpa sadar ini bisa berdampak besar pada kesehatan dan kecantukan kulit wajah. Dalam artikel ini, kita akan membahas […]

Kebiasaan Mencuci Muka yang Salah, 5 Langkah yang Bisa Merusak Kulit Read More »

Perawatan Kulit, Penyebab Utama Kerusakan Lapisan Pelindung Kulit

Kulit merupakan organ terbesar tubuh yang berperan sebagai pelindung alami dari faktor luar yang bisa merusak kulit. Lapisan pelindung kulit terdiri dari stratum corneum yang berfungsi untuk menjaga kelembapan, melindungi kulit dari paparan sinar matahari dan infeksi. Namun, kadang lapisan pelindung kulit ini bisa mengalami kerusakan yang mengakibatkan munculnya berbagai masalah kulit seperti kekeringan, kemerahan,

Perawatan Kulit, Penyebab Utama Kerusakan Lapisan Pelindung Kulit Read More »

Lindungi Kulit dari Bahaya Sinar UV, Begini Perlindungan Matahari sebagai Bagian dari Perawatan Kulit

Kulit merupakan bagian terluar tubuh yang melindungi organ dalam dari lingkungan sekitar. Namun, terpapar sinar ultravioler (UV) berlebihan dan tidak di lindungan dengan baik bisa merusak kulit. Paparan sinar UV berlebih bisa menyebabkan penuaan dini, bintik hitam matahari, kerutan, hingga beresiko kanker kulit. Oleh karena itu, penting untuk melindugi kulit dari paparan sinar matahari. Pada

Lindungi Kulit dari Bahaya Sinar UV, Begini Perlindungan Matahari sebagai Bagian dari Perawatan Kulit Read More »

Perawatan Kulit Kering, Ini dia Tips untuk Menghidrasi Wajah

Kulit kering bisa menjadi permasalahan yang cukup mengganggu dan membuat tidak nyaman. Ketika kulit kehilangan kelembapan alami dan kadar air yang menurun, bisa menyebabkan kulit terasa kencang, kasar, dan terlihat kusam. Dengan perawatan yang tepat, sobat cakas bisa menghidrasi kulit wajah dan mengembalikan kelembaban yang sehat. Apa saja tips untuk atasi kulit kering, simak selengkapnya

Perawatan Kulit Kering, Ini dia Tips untuk Menghidrasi Wajah Read More »