Ada Yang Bisa Kami Bantu? Chat Kami Sekarang.

perawatan kulit muka

Membedakan Botox, Filler, dan Threadlift Mana yang Cocok untuk Atasi Tanda Penuaan dan Masalah Kulit Kamu

Proses penuaan merupakan bagian alami dari kehidupan dan kulit yang tidak terhindarkan dari perubahan yang sering terjadi seiring berjalannya waktu. Namun, dengan perkembangan teknologi medis dan kecantkan, sekarang ada berbagai perawatan yang tersedia untuk membantu atas tanda penuaan dan masalah kulit. Tiga perawatan yang sedang populer di antaranya botox, filler, dan threadlift. Apa saja perbedaan …

Membedakan Botox, Filler, dan Threadlift Mana yang Cocok untuk Atasi Tanda Penuaan dan Masalah Kulit Kamu Selengkapnya »

Mencerahkan Kulit, Treatment Perawatan Wajah untuk Atasi Hiperpigmentasi

Kulit cerah dan bercahaya merupakan keinginan setiap orang. Salah satu masalah yang sering terjadi dan cukup mengganggu yaitu hiperpigmentasi. Hiperpigmentasi merupakan kondisi ketika melanin, pigmen yang memberikan warna pada kulit di produksi secara berlebih pada beberapa area kulit. Hal ini menyebabkan perubahan warna kulit yang tidak merata. Namun, sobat cakas tidak perlu khawatir karena banyak …

Mencerahkan Kulit, Treatment Perawatan Wajah untuk Atasi Hiperpigmentasi Selengkapnya »