SkincareIndonesia

Sunburn Usai Liburan? Ini Perawatan Kulit Terbaik untuk Mengurangi Kemerahan

Liburan adalah momen yang menyenangkan apalagi kalau bisa eksplor tempat baru, main ke pantai, atau hiking bareng keluarga. Tapi sobat cakas, paparan sinar matahari terlalu lama bisa membuat kulit mengalami sunburn atau terbakar matahari. Kulit jadi kemerahan, terasa panas, dan perih. Bahkan dalam beberapa hari, bisa mengelupas dan membuat sobat cakas nggak nyaman tampil di […]

Sunburn Usai Liburan? Ini Perawatan Kulit Terbaik untuk Mengurangi Kemerahan Read More »

Cara Memilih Produk Skincare yang Cocok untuk Jenis Kulitmu

Halo, sobat cakas! Apakah pernah merasa bingung saat memilih produk skincare yang cocok untuk kulitmu? Jangan sampai salah pilih, ya! Setiap orang memiliki jenis kulit yang berbeda, sehingga perawatan yang di butuhkan juga tidak bisa di samaratakan. Salah memilih skincare tidak hanya membuat perawatan menjadi tidak efektif, tetapi juga bisa menyebabkan berbagai masalah kulit seperti

Cara Memilih Produk Skincare yang Cocok untuk Jenis Kulitmu Read More »

Perlindungan Kulit Maksimal, Pentingnya Sunscreen di Segala Cuaca

Sobat cakas, pernahkah kamu merasa bahwa sunscreen hanya diperlukan saat cuaca panas atau ketika beraktivitas di luar ruangan? Faktanya, sinar UVA dan UVB tetap dapat menembus awan bahkan saat cuaca mendung atau hujan sekalipun. Tidak hanya itu, paparan sinar biru dari gadget juga dapat berdampak buruk pada kulit jika tidak dilindungi dengan sunscreen. Oleh karena

Perlindungan Kulit Maksimal, Pentingnya Sunscreen di Segala Cuaca Read More »